Cara Reply DM Instagram – Bagaimana cara reply DM Instagram? Pertanyaan semacam itu mungkin masih tetap ada, karena yang dimaksud bukan saja membalas pada umumnya, tetapi lebih dijelaskan semua tentang Instagram itu sendiri. Di era digital seperti sekarang, rasanya cukup jadul sekali jika tidak kenal apa itu Instagram. Ya, adalah salah satu media sosial yang menghubungkan kita pada dunia. Dalam kata lain, dengan Instagram kita bisa melihat informasi tentang dunia dari sebuah unggahan foto.
Selain itu denga aplikasi tersebut kita bisa mengenal banyak orang asing, yang dalam hal itu artinya kita berhubungan dengan kontak atau saling sapa. Nah, bagaimana cara reply DM Instagram itu sendiri akan disampaikan pada kesempatan ini. Reply yang artinya balas, berarti bagaimana cara anda membalas Direct Message pada Instagram.
Meskipun simple, cara reply DM Instagram menjadi salah satu kunci yang banyak dicari. Sebelum lebih jauh menyimak tentang bagaimana cara reply DM Instagram, sebaiknya anda juga menyimak informasi berikut. Apa sih arti dari DM di Instagram?
Pengertian DM Instagram
Apa itu DM? Tentu anda pun sering mendengar kata tersebut, bukan hanya dari sesama pengguna. Akan tetapi istilah DM sendiri seringkali menjadi ungkapan untuk hampir semua aplikasi bila berhubungan dengan kirim pesan. DM sendiri adalah singkatan dari “Direct Messenger” atau istilah bahasa Indonesianya “Pesan Langsung”. Dengan DM, anda bisa berkomunikasi chat dengan seseorang, entah teman dekat atau orang asing dari negara lain. Mengetahui cara reply DM Instagram tentu akan memudahkan anda, untuk apa?
- Membalas teman yang tidak mempunyai kontak nomor anda.
- Membalas seseorang apabila berminat pada bisnis anda, bisa produk jualan maupun jasa.
Bayangkan jika tidak ada aplikasi yang menyediakan DM, apakah mungkin kita bisa bertemu teman lama dan saling bertukar nomor? Belum tentu bisa apabila tidak bertatap muka langsung. Inilah salah satu alasan anda harus tahu tentang cara reply DM Instagram. Pengguna akun sosial tersebut tidak perlu khawatir, karena beragam fiturnya sangat menarik mulai dari chatting itu sendiri yang disertai dengan suguhan emoji menarik.
Selain itu, dengan DM anda bisa melakukan video call. So, balas dulu DM nya dan kemudian lanjutkan dengan video call. Bukan saja soal bagaimana cara reply DM Instagram, tetapi fitur DM aplikasi tersebut cukup lengkap yang bahkan bisa membuat anda mengumpulkan teman menjadi satu group. Merekam suara, mengirim pesan dan menariknya kembali tanpa diketahui. Seru kan? Lantas bagaimana cara reply DM Instagram itu sendiri? Simak dibawah ini.
Baca Juga : Cara Memperbarui Instagram
Beberapa Cara Reply DM Instagram dengan Mudah
Cara Reply DM Instagram Melalui Story
- Lihat stories milik teman, diketahui bila lingkaran bundar tempat profil itu tandanya ada lingkar merah.
- Klik story milik teman anda tersebu
- Pada kotak kirim pesan bagian paling bawah, ketikkan text DM atau kata yang kalian inginkan
- Pilih “Kirim”
- Secara otomatis maka anda telah melakukan DM atau Reply DM Instagram.
Cara reply DM Instagram bukan hanya bisa dilakukan melalui story, tetapi bisa juga melalui fitur pesan secara langsung. Adapun caranya yakni sebagai berikut:
- Buka akun Instagram anda.
- Pilih menu pesan yang ada dibagian pojok kanan atas, (simbol segitiga pesawat kertas?.
- Lalu terdapat kolom search atau pencarian dimana anda bisa mengetikkan username anda.
- Tulis nama anda atau teman anda yang ingin anda kirimi pesan, tulislah pada kolom search tersebut.
- Nah, secara otomatis akan masuk ke ruang DM.
- Tulis pesan anda untuk seseorang, dan pilih “Kirim”. Maka secara otomatis anda telah mnegirimkan pesan atau Reply DM Instagram.
Cara Reply DM Instagram Melalui Menu Obrolan
- Pilihlah menu obrolan simbol pensil.
- Ketik nama IG orang lain, bisa lebih dari dua orang.
- Pilih untuk berikan centang.
- Masuk ke obrolan, disini bisa kirim text pesan.
Cara Reply DM Instagram Melalui Postingan.
Caranya yakni sebagai berikut:
- Jika anda sudah menemukan postingan menarik.
- Pilih dan klik pada menu pesawat kertas atau (simbol segitiga).
- Lalu ketikkan nama Instagram kepada teman atau orang lain yang akan dikirimkan DM.
- Pilih kirim pada tombol biru yang ada di sampingnya.
- Tahap pun selesai
Baca Juga: Download Video IG dengan Savefrom Net Ig
Cara Reply DM IG Secara Umum
Anda mungkin sebelumnya pernah merasakan, saat sedang melakukan DM bersama teman, maka pesan-pesan yang terdapat pada timeline percakapan terkadang tidak spesifik atau tidak terkategori sedang membahas apa. Hal ini terjadi lantaran tak terdapatnya fitur Reply yang sebetulnya malah membantu
anda membalas pesan IG secara spesifik. Sebelumnya, fitur ini memang telah ada pada aplikasi WhatsApp, dan kini juga bisa dimanfaatkan oleh anda sebagai pengguna IG. Dengan begitu maka tidak ada lagi kata lupa apabila anda sedang membahas apa saat melakukan percakapan pesan. Selain itu, percakapan anda tentu akan lebih spesifik serta terarah ketika saling membalas sebuah pesan. Maka, cara reply DM Instagram tentu sangat mudah. Anda hanya perlu memilih menu pesan yang ada dibagian pojok kanan atas. Disana, pilihlah salah satu nama Instagram, dan klik atau bisa juga dengan melihat gambar di atas.
Bukan hanya bisa membalas secara spesifik, akan tetapi terdapat pula opsi agar dapat menyalin serta meneruskan percakapan.
Selain membahas tentang cara reply DM Instagram, disini juga disampaikan cara untuk melihat DM Instagram yang sudah dihapus. Seperti yang diketahui, aplikasi Instagram digunakan agar dapat berbagi video maupun foto seperti yang kita tahu. Anda sebagai anak muda tentu saja akrab dengan hal ini. Lantaran fitur Instagram menyediakan layanan kirim pesan maka sangat mudah bagi anda bertukar pikiran dengan orang asing sekalipun.
Selain itu, fitur chatting di Instagram mirip seperti Whatsapp, bisa di tarik atau dihapus. Nah, bagaimana jika seorang temanmu mengirim pesan yang kemudian dihapus kembali, padahal anda belum membaca pesan tersebut? Berikut ini bisa anda simak bagaimana cara melihat pesan di Instagram yang sudah di hapus.
- Buka aplikasi IG melalui android atau iPhone, bisa juga dengan browser, lalu klik profil pada pojok kanan bawah.
- Selanjutnya tekan menu yang ada pada bagian sudut kanan atas, lalu pilih pengaturan.
- Geser kebawah, dan pilih unduhan data.
- Kemudian anda nantinya akan diminta untuk memasukan alamat email, dan masukan password akun IG.
- Tunggulah kira-kira 3 menit sampai 1 jam. Nantinya anda akan memperoleh inbox di email.
- Pilih unduh data.
- Untuk verifikasi, anda harus login dahulu ke akun IG. Setelah itu, anda bisa langsung unduh data tersebut.
- Tunggu sampai proses pengunduhan data selesai, namun hal itu tetap tergantung dari data akun IG yang anda miliki.
Itulah beberapa cara reply DM Instagram yang mungkin bisa anda lakukan. Semoga artikel ini bisa bermanfaat. Terima kasih.