Game Terpopuler 2021
tempo.co

Game Terpopuler 2021, Cocok Untuk Menemani Waktu Selang Anda

Game menjadi salah satu hiburan bagi semua orang yang bisa dilakukan dimana saja dan kapanpun hanya dengan menggunakan smartphone dan PC. Artikel kali ini akan membahas beberapa game terpopuler 2021 cocok untuk Anda mainkan untuk menghibur diri.

Game Terpopuler 2021
tempo.co

Daftar Game Terpopuler 2021 Cocok Untuk Anda

Permainan menjadi salah satu hiburan paling banyak diminati oleh semua orang. Bermain game memang mampu melepas stres menjadi eSports sebagai salah satu olahraga terkini yang menyenangkan. Selain melepas stress, permainan online juga bisa membuat para pemainnya, menghasilkan banyak uang dan mengharumkan nama bangsa. Bermain game sekarang ini menjadi salah satu aktivitas olahraga.

Nah berikut ini ada beberapa daftar game terpopuler 2021 cocok untuk menemani gabut Anda.

PUBG Mobile

Permainan terpopuler dan terkenal di tahun 2021 pertama yaitu PUBG Mobile. PUBG Mobile salah satu permainan terpopuler di Tanah Air. Hal ini karena PUBG Mobile mempunyai banyak konten menarik untuk para pemainnya, seperti team deathmatch, battle royale, dan sebagainya. Permainan satu ini telah didownload sebanyak 500 juta kali di Google Play. Menariknya dari PUBG Mobile yaitu para pemain akan dimanjakan penampilan HIgh Definition (HD).

Minecraft

Minecraft merupakan permainan terpopuler 2021 yang kedua. Minecraft ini dikembangkan oleh perusahaan game video Swedia, Mojang Studios. Permainan satu ini fokus pada permainan video kotak pasir mampu membangun kreativitas para pemain. Minecraft ini bisa download dan unduh di Google Play ataupun Appstore.

Free Fire

Free Fire merupakan permainan online paling populer dan banyak diminati semua orang. Mengusung tema battle royale, Free Fire merupakan permainan online ringan dengan berbagai fitur unggulan dan menarik seperti skin, karakter unik, dan senjata. Free Fire bisa didownload di Google Play atau App Store.

League of Legends

League of Legends adalah permainan original yang dirilis pertama kali pada tahun 2009 dan sekarang ini menjadi permainan terbaik dan terpopuler di Indonesia. Sekarang League of Legends telah didownload lebih dari 20 juta pengguna. League of Legend tersedia di Google Play maupun App Store. Permainan online satu ini cocok untuk menemani Anda di rumah.

Among Us

Among Us telah dirilis dan diluncurkan pada tahun 2018 lalu, meskipun dirilis pada tahun 2018 permainan ini menjadi salah satu permainan populer di Tanah Air. Permianan multiplayer merupakan dediksi sosial diterbitkan dan dikembangkan oleh studi game Amerika Innerslith serta desain bagi para pengguna IOS dan Android. Among Us saking populernya telah dijadikan meme oleh masyarakat Indonesia.

Rules of Survival

Game terpopuler 2021 terakhir yaitu Rule of Survival. Rule of Survival merupakan permainan online yang menghadirkan bagian grafik dan karakter menarik. Rules of Survival menghadirkan pengalaman bermain seru dan unik, dimana para pemain harus menembak satu sama lain untuk merebutkan gelar juara. Menariknya lagi permainan online ini dilengkapi banyak senjata dengan kelebihan masing-masing.

Selain game terpopuler 2021 di atas, permainan lainnya masih banyak lagi perti Genshim Impact, Clash Royale, Homescapes.